Image of Sistem Informasi Bangunan Bersejarah Pada Taman Soekasada Ujung Menggunakan Qr Code Berbasis Android

Sistem Informasi Bangunan Bersejarah Pada Taman Soekasada Ujung Menggunakan Qr Code Berbasis Android



SISTEM INFORMASI BANGUNAN BERSEJARAH PADA TAMAN SOEKASADA UJUNG MENGGUNAKAN QR CODE BERBASIS ANDROID




ABSTRAK

Taman Soekasada Ujung adalah salah satu obyek wisata yang merupakan warisan dari Kerajaan Karangasem, didalamnya terdapat berbagai bangunan bersejarah yang merupakan karya dari Raja Karangasem. Permasalahan yang dihadapi adalah setiap bangunan yang ada pada Taman Soekasada Ujung tidak memberikan informasi secara lengkap dan hanya ada pada buku panduan Taman Soekasada Ujung yang menyulitkan pengunjung untuk memperoleh informasi secara cepat dan detail. Salah satu solusi dari hal tersebut adalah dengan membuat sebuah system berbasis android menggunakan QR Code. Tujuan dari QR Code ini adalah untuk menyampaikan informasi bangunan-bangunan bersejarah pada Taman Soekasada Ujung secara tepat dan juga mendapat tanggapan secara cepat. Sistem ini dibangun dengan menggunakan metode Waterfall. Perancangan sistem yang digunakan yaitu Use Case Diagram, Activity Diagram, Sequence Diagram, Class Diagram pada perancangan aplikasi android. Diagram konteks, DFD, ERD pada web view, dan Desain Antarmuka aplikasi. Implementasi dari sistem ini berupa aplikasi scan QR pada perangkat android, dan pengujian aplikasi telah berhasil dilakukan menggunakan metode blackbox testing dengan hasil yang baik dari semua fungsi yang terdapat pada sistem.

Kata Kunci: Bangunan Bersejarah, Taman Soekasada Ujung, QR Code, Android.



Ketersediaan

S.150010168.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42.
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.