Image of SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SERVICE BERBASIS WEB DAN TELEGRAM PADA CV.ACC COMPUTER

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA SERVICE BERBASIS WEB DAN TELEGRAM PADA CV.ACC COMPUTER



CV. ACC Computer yang beralamat di Jalan Tukad Ciliwung II No. 3 Panjer, Denpasar Selatan adalah salah satu perusahaan yang bergerak di bidang pengadaan barang-barang IT. Selain itu perusahaan juga melayani jasa service komputer, laptop, dan printer. Data yang di olah pada CV. ACC Computerseperti pengelolaan data service masih sulit dilakukan. Pihak perusahaan juga kesulitan dalam mengolah dan mengevaluasi data service. Selama ini pengelolahan data service yang dilakukan masih manual. Ketika owner ingin melihat data service ke teknisi terkadang teknisi terlambat dalam mengirim pelaporan data service ke owner.Dengan adanya permasalahan tersebut, maka perlu adanya sistem informasi pengelolaan data service yang bersifatonlineuntuk mempermudah pengelolaan data service, dimana barang service dari pelanggan yang barangnya sudah di cek sebelumnya dapat di input oleh teknisi ke sistem, konfirmasi biaya service melalui sistem serta memberi informasi ke pelanggan, jika dealteknisi akan mengkonfirmasi ke sistem dan jika tidak akan di cancel, jika deal barang dapat langsung di service serta teknisi akan mengkonfirmasi jika service sudah selesai ke sistem. Memanfaatkan social media Telegram yang mampu mengakses sistem, sehingga owner dapat melihat pelaporan pengelolaan data service saat dia di luar kantor. Sistem telah dibangun dan sudah sesuai perancangan. Dari hasil yang di dapatkanlah sebuah sistem yang dapat mengelola data service serta dapat melakukan pendaftaran dan memanggil teknisi untuk melakukan service secara online untuk pelanggan, dan pelaporan service melalui telegram ke owner.

Kata Kunci : Sistem Informasi Pengelolaan,Data Service, Web Rensponsive, Telegram.


Ketersediaan

S.140010053.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42.
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.