Image of Aplikasi Pengenalan Saput Poleng Dalam Kehidupan Umat Di Bali

Aplikasi Pengenalan Saput Poleng Dalam Kehidupan Umat Di Bali



APLIKASI PENGENALAN SAPUT POLENG DALAM KEHIDUPAN UMAT HINDU DI BALI



ABSTRAK


Aplikasi Pengenalan Saput Poleng merupakan media pengenalan yang berisi berbagai materi, berbagai macam video dari Saput Poleng. Aplikasi ini dikemas dengan menarik agar para pengguna aplikasi tidak merasa jenuh ketika menggunakannya sehingga mereka akan lebih tertarik untuk mencari tahu lebih dan mempelajari mengenai Saput Poleng. Aplikasi pengenalan Saput Poleng ini dikembangkan menggunakan metode Multimedia Development Life Cycle serta dibangun menggunakan aplikasi pengolahan citra, teks, video, audio dan action script sehingga menjadi suatu lingkungan media pengenalan yang utuh. Hasil akhir dari penilitian ini berupa aplikasi pengenalan yang dapat menjadi aplikasi yang informatif yang diharapkan mampu memberikan wawasan kepada pengguna tentang Saput Poleng. Aplikasi ini dapat dijadikan sebagai media pembelajaran tentang nilai-nilai kebudayaan yang harus kita jaga bersama.

Kata Kunci: Multimedia, Saput Poleng, Warisan Budaya, Agama.


Ketersediaan

S.150030756.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Riset/Penelitian
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.