Image of Implementasi Customer Relationship Management Pada PT Green Antap Valley Berbasis Web

Implementasi Customer Relationship Management Pada PT Green Antap Valley Berbasis Web



IMPLEMENTASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT PADA PT GREEN ANTAP VALLEY BERBASIS WEB


ABSTRAK


Customer Relationship Management (CRM) merupakan salah satu sarana untuk mempertahankan hubungan antara perusahaan dan konsumen. Melalui CRM perusahaan juga dapat mengumpulkan data pelanggan seperti nomor telepon, email, dan masukan melalui situs perusahaan. . PT Green Antap Valley atau yang lebih dikenal dengan nama True Bali Experience bergerak pada bidang pariwisata yang menyediakan berbagai aktivitas yang berhubungan dengan alam, seperti Arung Jeram(Rafting), Cycling, Elephant Riding dan Trekking. PT Green Antap Valley masih melakukan pendataan dengan cara yang manual, baik itu dalam pencatatan jumlah wisatawan, jenis aktivitas yang dilakukan dan pencatatan data transaksi, tentu hal ini kurang efisien dan efektif. Dengan pengimplemantasian sistem informasi implemantasi Customer Relationship Management ini dapat meningkatkan kinerja perusahaan. Aplikasi ini dibangun berdasarkan metode pengembangan waterfall. Dalam membangun sistem ini digunakan bahasa pemrograman PHP, Javascript dan HTML. Pengujian sistem ini menggunakan metode Black Box Testing dimana hasil dari pengujian tersebut telah sesuai dengan apa yang diharapkan pada sistem. Maka dihasilkanlah sebuah web implementasi customer relationship management yang diharapkan dapat membantu kinerja PT Green Antap Valley agar lebih baik.


Kata Kunci: Customer Relationship Management, True Bali Experience ,PT Green Antap Valley, Web


Ketersediaan

S.150010063.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.042
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.