No image available for this title

Aplikasi Pembelajaran Membaca Al-Quran Dengan Metode Qiro'ati Berbasis Android



Membaca Al-Quran merupakan suatu kewajiban bagi umat islam. Dalam membaca Al-Qur’an terdapat kaidah-kaidah yang harus dipahami dan dimengerti terlebih dahulu oleh pembaca Al-Quran. Pada prakteknya kaidah-kaidah membaca Al-Quran sering tidak diindahkan. Salah satu ilmu yang mengajarkan cara membaca Al-Quran yang baik dan benar adalah ilmu tajwid. Dalam pembelajaran membaca Al-Qur’an ada berbagai macam metode yang digunakan untuk membaca Al-Quran, salah satunya adalah metode Qiro’ati. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis ingin merancang suatu Aplikasi Pembelajaran Membaca Al-Quran dengan Metode Qiro’ati Berbasis Android. Aplikasi pembelajaran membaca al-qur’an dengan metode qiro’ati ini dapat membantu anak-anak serta orang dewasa dalam mempelajari bacaan Al-Qura, Hijaiyah dan tajwid. Dalam aplikasi ini terdapat materi pembelajaran yang akan disampaikan berupa gambar dan audio. Aplikasi ini menggunakan konsep dari metode yang terdapat pada SDLC yaitu metode waterfall, model waterfall ini adalah model klasik yang sistematis dan urut. Hasil rancang bangun aplikasi ini dapat memudahkan cara membaca Al-Qur’an, serta menjadi media belajar sehingga dapat menyempurnakan bacaan Al-Quran kapan saja dan dimana saja melalui perangkat mobile.

Kata kunci : Al-Quran, Hijaiyah, Qiro’ati, Tajwid, Aplikasi Pembelajaran, Waterfall, Android


Ketersediaan

S.130030203.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain