Detail Cantuman
Advanced Search
Game 2D Platformer Pengenalan Monumen Nasional Taman Pujaan Bangsa Margarana
GAME 2D PLATFORMER PENGENALAN MONUMEN NASIONAL TAMAN PUJAAN BANGSA MARGARANA
ABSTRAK
Tempat bersejarah merupakan tempat yang harus kita ketahui sebagai bangsa Indonesia, seperti yang diketahui bahwa Indonesia dikenal sebagai bangsa yang berjuang untuk meraih kemerdekaannya, mengenal sejarah perjuangan merupakan hal yang wajib bagi kita sebagai generasi muda penerus bangsa, karena sejarah perjuangan merupakan jati diri kita sebagai bangsa Indonesia. Pesatnya perkembangan teknologi, mengenal sejarah menjadi lebih gampang, kita dapat mengakses website untuk mencari tahunya, namun seperti yang kita ketahui bangsa Indonesia dikenal sebagai bangsa yang minat bacanya sangat rendah. Aplikasi game merupakan hal yang tepat sebagai mediasi pengenalan sejarah dan pembelajaran sejarah untuk membantu permasalahan tersebut, karena melalui game belajar menjadi senang dan tidak membuat jenuh. Game Margarana Adventure dapat membantu pengenalan tempat bersejarah, fitur-fitur menarik yang dimiliki oleh game Margarana Adventure membuat pengguna tidak bosan untuk belajar, seperti misi-misi yang diberikan dan rintangan-rintangan yang harus dilewati. Game Margarana Adventure memiliki ruang penyimpanan yang sedikit, dibangun mengguanakan aplikasi Unity dan berjalan pada Windows Desktop. Penelitian ini menggunakan metode pengembangan Waterfall dan pengujian Black Box Testing untuk menguji aplikasi game, serta menggunakan kuesioner untuk pengujian langsung kepada calon pengguna. Pengujian menggunakan Black Box Testing mendapatkan hasil yang sesuai dengan yang diinstrusikan. Hasil yang didapat melalui pengujian menggunakan kuesioner skala Likert, memiliki perhitungan nilai sebesar 87.94% yang menunjukan bahwa game Margarana Adventure memiliki predikat sangat baik.
Kata Kunci: Tempat bersejarah, sejarah, game, belajar, desktop.
Ketersediaan
S.180030105.1 | 001.42 | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
||||
---|---|---|---|---|---|
No. Panggil |
|
||||
Penerbit | STIKOM Bali : Denpasar., 2022 | ||||
Deskripsi Fisik |
-
|
||||
Bahasa |
Indonesia
|
||||
ISBN/ISSN |
-
|
||||
Klasifikasi |
001.42
|
||||
Tipe Isi |
-
|
||||
Warna Label Buku |
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain