Detail Cantuman
Advanced Search
Multimedia Interaktif Pembuatan Bivak Di Hutan Pada Kondisi Darurat Berbasis Animasi
MULTIMEDIA INTERAKTIF PEMBUATAN BIVAK DI HUTAN PADA KONDISI DARURAT BERBASIS ANIMASI
ABSTRAK
Salah satu cara dalam mempertahankan diri dari ancaman yang ada di alam yaitu membuat suatu tempat perlindungan yang sering disebut bivak (bivouac shelter). Bivak (bivouac shelter) adalah tempat perlindungan sementara yang digunakan untuk berteduh dari gangguan cuaca serta berlindung dari ancaman hewan berbahaya di alam bebas. Metode pengembangan sistem yang dilakukan pada perekayasaan ini adalah metode Multimedia Development Life Cycle (MDLC). yang terdiri dari 6 tahap yaitu: Concept (Konsep), Design (Desain / Rancangan), Material Collecting (Pengumpulan Bahan), Assembly (Penyusunan dan Pembuatan), Testing (Uji Coba), Distribution (Menyebar Luaskan). Tujuan dari penelitian ini yaitu merancang “Multimedia Interaktif Pembuatan Bivak Di Hutan Pada Kondisi Darurat Berbasis Animasi. Penggunaan dan pemanfaatan animasi pembelajaran ini dapat memberikan pemahaman kepada masyarakat umum tentang bivak. Animasi ini juga dibuat untuk memberikan kemudahan kepada masyarakat umum untuk mengetahui tentang tata cara pembuatan bivak di hutan pada saat kondisi darurat.
Kata Kunci: Multimedia Interaktif Pembuatan Bivak, Pembuatan Bivak, Teknik Survival.
Ketersediaan
S.170030221.1 | 001.42 | Tersedia | |
S.170030026.1 | 001.42 | Perpustakaan STIKOM Bali Renon | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
||||
---|---|---|---|---|---|
No. Panggil |
|
||||
Penerbit | STIKOM Bali : Denpasar., 2021 | ||||
Deskripsi Fisik |
-
|
||||
Bahasa |
Indonesia
|
||||
ISBN/ISSN |
-
|
||||
Klasifikasi |
001.42
|
||||
Tipe Isi |
-
|
||||
Warna Label Buku |
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain