Image of Media Pengenalan Tata tertib Berlalu Lintas Menggunakan metode 2D Hybrid Animasi

Media Pengenalan Tata tertib Berlalu Lintas Menggunakan metode 2D Hybrid Animasi



Denganseiringbertumbuhnyapopulasipenduduk Indonesia yang terusmeningkatmenjadikanbanyaknyapermasalahansosial yang terjadi, yaitupermasalahansosialtentangpelanggaranaturandansalahsatupelanggaranaturan yang kerapterjadiadalahpelanggaran Tata TertibBerlalu Lintas. Tata TertibBerlalu Lintas adalahperaturan-peraturan yang wajibdilakukanolehpenggunajalanraya, tujuandaridibuatkannyaperaturantersebutadalah agar masyarakatdapattertibdalamberkendara agar terciptanyasuasana yang kondusifdannyamandalamberkendara, namunbanyaksebagianmasyarakat yang melanggardariaturantersebutdanbisamengakibatkansesuatu yang tidakdiinginkansepertikecelakaanlalulintas, menurut data kepolisianrepublik Indonesia bahwa 61% kecelakaanlalulintasdijalanrayadisebabkanolehfaktormanusiaterkaitdengankemampuansertakarakterkarenakurangnyaedukasiakantentangkeselamatandijalanraya, denganpermasalahantersebutmakapenulisberinisiatifmembuat media pengenalantentangtatatertibberlalulintasmenggunakanmetode2D hybrid animasi agar memudahkanmengedukasimasyarakatlebihbaiklagi.Dalampengembangan media pengenalaninimenggunakanmetodeMDLC (Multimedia Development Lifecycle), pengembangan media pengenalan yang berbentukaplikasimenggunakanUML (Unified Modeling Language) sebagaiacuansedangkanuntuk Video AnimasimenggunakanStoryboard dalamacuanpembuatan. Dalamperekayasaan media pengenalaninimenggunakanbeberapa software yaituArticulate Storyline, Coreldraw, Adobe Illustrator, Website apk build pro, Adobe After Effect, Adobe Animate, Adobe Audition dan Adobe Premiere.Penulismenggunakan 2 metodedalampengujianyaitublack box testing yang berfungsisebagai testing terhadapbutton yang terterapadaaplikasidanpengujiankuesionersebagaipengumpulan data darikelebihanataukekuranganpadaaplikasi media pengenalanini yang melibatkanresponden, padapengujiankuesioner media pengenalaniniberkategoribaikdenganpresentase 79%.
Kata Kunci : Tata TertibBerlalu Lintas, 2D Hybrid, Animasi, Multimedia Interaktif, MDLC


Ketersediaan

S.160030250.1001.42Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Riset/Penelitian
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.