Image of Komunikasi dalam Pembangunan Destinasi Pariwisata

Komunikasi dalam Pembangunan Destinasi Pariwisata



Buku yang merupakan hasil Penelitian ini, telah berhasil mengidentifikasikan indikator-indikator yang terkait dengan strategi pengembangan kepariwisataan di Indonesia. Menarik untuk menjadi perhatian kita, ternyata permasalahan pengembangan kepariwisataan relatif kompleks. Termasuk di dalamnya tentang pengembangan wisata bahari. Oleh sebab itu penelitian ini menjadi urgen untuk merumuskan konsep pengembangan wisata bahari di daerah kepulauan, sebagai Strategi Pengembangan ke depan. Fakta yang paling krusial yakni ketiga lokus penelitian tersebut memiliki kecenderungan, bahwa untuk pengembangannya bersifat massal (mass tourism), Padahal karakteristik di lokus Penelitian cenderung akurat untuk dikembangkan sebagai destinasi wisata alternatif, dimana dengan melihat fakta terhadap karakteristik di tiga kepulauan tersebut, diperlukan konsep pengembangan dengan langkah kehati-hatian, sehingga nantinya kedatangan wisatawan tidak menimbulkan dampak negatif terhadap keasrian, dan pelestarian lingkungan, utamanya terkait dengan lingkungan kebaharian. Secara umum, dampak ikutan yang perlu menjadi perhatian sebagai pendukung fasilitas pengembangan pariwisata Bahari antara lain, masih kurang optimalnya keterpaduan konektivitas antara pulau, masih kurangnya sumber daya manusia pariwisata, serta masih lemahnya koordinasi antara pemerintah, swasta dan masyarakat.


Ketersediaan

02550.1910 Cha 01Perpustakaan STIKOM Bali Renon (Pariwisata)Tersedia
02550.2910 Cha 02Perpustakaan STIKOM Bali Renon (Pariwisata)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
910 Cha
Penerbit Deepublish : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-475-025-1
Klasifikasi
910
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Pariwisata
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain