Image of Sistem manajemen ketersediaan slot parkir otomatis menggunakan mikrokontroler dan sensor ultrasonik

Sistem manajemen ketersediaan slot parkir otomatis menggunakan mikrokontroler dan sensor ultrasonik



OTOMATIS MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER DAN SENSOR ULTRASONIK


ABSTRAK


Alat untuk manajemen slot parkir penting bagi pengemudi untuk mengetahui kondisi slot parkir yang tersedia. Kampus ITB Stikom Bali memiliki area parkir mobil tapi tidak dilengkapi dengan alat untuk mengetahui jumlah slot parkir yang tersedia. Oleh karena itu, dibuat suatu alat dan sistem yang dapat memberikan informasi ketersedian slot parkir secara realtime melalui display web agar pengemudi mobil yang hendak memakirkan kendaraanya mengetahui berapa jumlah slot yang tersedia. Hal ini bertujuan untuk mempermudah pengguna parkir dalam mencari slot parkir untuk memarkirkan kendaraan, menghemat waktu parkir dan bahan bakar mobil dan memudahkan pekerjaan juru parkir. Pada hasil uji coba dan uji perbandingan nilai yang dikirimkan alat dengan jarak sebenarnya yang dilakukan di area parkir Kampus ITB Stikom Bali mendapat hasil bahwa selisih jarak antara yang dikirmkan alat dan jarak sebenarnya tidak terlalu tinggi.

Kata Kunci : Sensor Ultrasonik, Slot Parkir,ITB STIKOM Bali, Mikrokontroler NodeMCU.


Ketersediaan

S.130010088.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.