Image of SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PROJEK PADA PT. GLOBAL LINTAS SOLUSI

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PROJEK PADA PT. GLOBAL LINTAS SOLUSI



ABSTRAK

Manajemenprojekadalahpenerapanilmupengetahuan, keahliandanketerampilan, carateknis yang terbaikdandengansumberdaya yang terbatas, untukmencapaisasarandantujuan yang telahditentukan agar dapathasil yang optimal dalamkinerjabiaya, mutudanwaktu, sertakeselamatankerja. Padapenelitianiniakandibuatsisteminformasimanajemenprojekuntukmengelolaprojek yang ada di perusahaan. Padapembuatansistemtersebutmenggunakanmetodewaterfalldengankonsepperencanaandanperancanganmelaluitahappengumpulan data, Unified Modeling Language (UML), Entity Relationship Diagram (ERD), basis data dankemudianmengimplementasikannya. SistemdibuatdenganLaravel FrameworkdaribahasapemrogramanPHP, Vue.Js Framework dariJavascript, CSSdan database MySql. Hasildaripenelitianiniadalahsistemdalambentukweb responsive yang dapatdibukadalamberbagaiperangkatsepertismartphone, dandesktop. SistemdiujimenggunakanmetodeBlackBoxTesting. Hasildarikuisionerkapadapengguna di perusahaanmenunjukkantanggapanbaikdaripenggunayaitu86% (SangatSetuju) berdasarkankesesuaianaplikasi, 88% (SangatSetuju) berdasarkankesesuaianinformasi, dan 92% (SangatSetuju) darikepuasanpengguna.


Kata kunci:Laravel Framework, Vue.js, PHP, Manajemen, Projek, UML


Ketersediaan

S.150030764.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Riset/Penelitian
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.