No image available for this title

SISTEM PELAYANAN JARAK JAUH PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL BERBASIS ANDROID



ABSTRAK
Dinas kependudukan dan catatan sipil atau Dukcapil merupakan Administrasi Kependudukan, yang salah satu fungsinya sebagai Pelaksana Pelayanan Umum di Bidang Kependudukan dan Pencatatan Sipil. Pelaksanaan pembuatan akta pada Dukcapil tergolong ramai yang menyebabkan banyaknya antrian pada kantor, oleh karena itu terdapat inisiatif untuk memberikan solusi yang berguna mengurangi antrian pada kantor serta keefektifan waktu bagi staf serta masyarakat. Solusi yang dibuat juga diharapkan mengatasi jarak antara kantor capil dengan lokasi warga, solusi yang diberikan yaitu membuat aplikasi pelayanan jarak jauh berbasis Android. Aplikasi ini dibagi menjadi 2 user yaitu operator dan user dimana operator adalah staf dari Dukcapil yang menggunakan aplikasi berbasis web dan user adalah masyarakat yang menggunakan aplikasi berbasis android. Bahasa pemrograman yang digunakan dalam pembuatan aplikasi web adalah PHP sedangan untuk android sendiri menggunakan android pemrograman Java dan dibuat dengan Android Studio. Hasil pengujian dari aplikasi menggunakan 2 metode yaitu Black Box serta ISO-9126 dan mendapatkan hasil yang cukup sempurna
Kata kunci : java, PHP, aplikasi, web, mobile, android


Ketersediaan

S.150030233.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Riset/Penelitian
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.