No image available for this title

Analisis Sistem Informasi Pendataan Transmigrasi pada Dinas Tenaga Kerja dan Energi Sumber Daya Mineral Provinsi Bali



SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN TRANSMIGRASI PADA DINAS TENAGA KERJA DAN ESDM PROVINSI BALI BERBASIS WEB

ABSTRAK

Transmigrasi adalah proses perpindahan penduduk atau keluarga dari daerah asal menuju daerah dengan jumlah penduduk lebih sedikit. Prosedur transmigrasi di Bali dilakukan oleh Dinas Tenaga Kerja dan ESDM provinsi Bali. Permasalahan yang terjadi adalah prosedur transmigrasi di Bali masih dilakukan secara konvensional pada proses pendaftaran, pengiriman data, dan pengelolaan data. Semua data transmigrasi masih dikelola dengan surat dan berkas yang dikirim antar kantor dinas dan terdapat yang data tersimpan di komputer. Hal itu menyebabkan prosedur transmigrasi kurang efisien dan data transmigrasi rentan usak. Maka solusi permasalahan ini adalah sistem informasi berbasis web yang membantu dan mengelola data transmigrasi. Sistem Informasi dikembangkan dengan metode SDLC (System Development Life Cycle). Sistem ini digunakan untuk menampilkan informasi tentang transmigrasi, mendaftar transmigrasi, menampilkan jadwal seleksi dan sosialisasi transmigrasi. Sistem ini dirancang menjadi sesuatu yang bermanfaat untuk program transmigrasi di Bali.


Kata Kunci: Sistem Infomasi, Transmigrasi, Web


Ketersediaan

A.160020007.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Riset/Penelitian
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.