No image available for this title

Network Assessment Pada Gedung Badung Command Center Diskominfo Badung Menggunakan Metode Vulnerability Assessment



Keamanan jaringan komputer di Gedung Badung Command Center sangat penting karena melibatkan perlindungan data dan layanan yang disediakan oleh Diskominfo Badung. Namun, tantangan utama yang dihadapi adalah adanya potensi kerentanan yang dapat dieksploitasi oleh pihak yang tidak bertanggung jawab. Mengingat banyaknya kerentanan yang ditemukan, penting untuk mengidentifikasi dan menangani kerentanan ini secara efektif untuk mencegah serangan yang dapat merugikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengatasi kerentanan dalam jaringan dengan menggunakan metode vulnerability assessment, sehingga dapat meningkatkan keamanan jaringan di Gedung Badung Command Center. Metode yang digunakan dalam penelitian ini melibatkan alat seperti Nmap dan Nessus untuk mengidentifikasi kerentanan di berbagai IP address dan situs web yang dikelola oleh Diskominfo Badung. Hasil penelitian menunjukkan tolal 27 kerentanan yaitu 9 kerentanan tingkat tinggi, 17 kerentanan sedang, dan 1 kerentanan rendah. Rekomendasi perbaikan termasuk pembaruan konfigurasi, peningkatan kebijakan keamanan, dan penggunaan alat keamanan tambahan untuk mengurangi risiko dan memperkuat sistem keamanan jaringan secara keseluruhan di Gedung Badung Command Center Diskominfo Badung.


Ketersediaan

S.200010038.1001.42Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Riset/Penelitian
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.