Detail Cantuman
Advanced Search
Multimedia Interaktif Pengenalan Tarian Sang Hyang Jaran Khas Nusa Lembongan
MULTIMEDIA INTERAKTIF PENGENALAN TARIAN SANG HYANG JARAN KHAS NUSA LEMBONGAN
ABSTRAK
Bali memiliki ragam budaya yang sangat banyak, salah satunya adalah seni tari yang sangat lekat dengan kehidupan budaya Bali. Seni tari memiliki daya pikat tersendiri jika dibandingkan dengan budaya lainnya, bahkan hampir disetiap kegiatan tidak akan luput dari pementasan tari. Salah satu daerah di Bali yang memiliki tari tradisi yang unik “Tarian Sang Hyang Jaran” yaitu Desa Nusa Lembongan. Tarian Sang Hyang Jaran adalah jenis tarian sakral sarat dengan nilai-nilai ajaran spritual prasejarah seperti keyakinan, kepercayaan, dikemas bentuk kesenian diperuntukan dalam ritual pemujaan dan kegiatan upacara agama Hindu. Namun belum semua masyarakat Bali mengenal Tarian ini, dikarenakan sulitnya mendapatkan informasi lengkap dan belum banyak adanya publikasi mengenai Tarian Sang Hyang Jaran. Maka dari itu diperlukan sebuah media yang menyajikan informasi tentang tradisi Tarian Sang Hyang Jaran kepada masyarakat khususnya masyarakat Bali. Berdasarkan permasalahan diatas, maka dirasa perlu untuk dibuat sebuah Multimedia Interaktif Pengenalan Tarian Sang Hyang Jaran Khas Nusa Lembongan. Multimedia interaktif mampu menggabungkan antara teks, gambar, audio, musik, animasi atau video dalam satu kesatuan sehingga penyampaian informasi menjadi lebih menarik, jelas, mudah dipahamai, inovatif dan efisien diharapkan dengan adanya media pengenalan ini dapat memperkenalkan dan menyediakan informasi mengenai tradisi Tarian Sang Hyang Jaran untuk masyarakat khususnya masyarakat Bali.
Kata Kunci: Budaya Bali, Tari Sang Hyang Jaran, Nusa Lembongan, Media Interaktif
Ketersediaan
S.160030330.1 | 001.42 | Perpustakaan STIKOM Bali Renon | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
||||
---|---|---|---|---|---|
No. Panggil |
|
||||
Penerbit | STIKOM Bali : Denpasar., 2020 | ||||
Deskripsi Fisik |
-
|
||||
Bahasa |
Indonesia
|
||||
ISBN/ISSN |
-
|
||||
Klasifikasi |
001.42
|
||||
Tipe Isi |
-
|
||||
Warna Label Buku |
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain