Image of Sistem Informasi E-Learning Berbasis Web Responsive Studi Kasus SMK TI Bali Global Badung

Sistem Informasi E-Learning Berbasis Web Responsive Studi Kasus SMK TI Bali Global Badung



Sistem Informasi E-Learning Berbasis Web Responsive Studi Kasus Smk Ti Bali Global Badung




Abstrak

SMK TI Bali Global Badung merupakan Sekolah Menengah Kejuruan yang berbasis khusus di bidang Teknologi Informasi, SMK TI Bali Global Badung berlokasi di jalan Tibungsari, Br. Kwanji, Desa Dalung, Kec. Kuta Utara, Kab. Badung. Permasalahan saat ini di SMK TI Bali Global Badung belum menerapkan sistem pembelajaran online, untuk meningkatkan mutu pendidikan dan seiring perkembangan tekologi maka perlu diterapkan media pembelajaran online. E-Learning merupakan suatu sistem atau konsep pendidikan yang memanfaatkan teknologi informasi dalam proses belajar mengajar yang dirancang menggunakan Metodelogi Waterfall. perlunya dikembangkan sistem E-Learning pada SMK TI Bali Global Badung untuk dapat membantu para guru yang berhalangan hadir ke sekolah untuk tetap dapat memberikan materi kepada seluruh siswa dengan cara pembelajaran online E-Learning sehingga siswa menjadi terlengkapi materi yang di terimanya dan pembelajaran pun menjadi tidak terhambat dan dapat berjalan sebagai mana mestinya. Tujuan dari penelitian ini adalah “Menghasilkan sistem E-Learning untuk mempermudah proses pembelajaran, meningkatkan efisiensi dalam belajar, dan juga meminimalisir terjadinya keterlambatan materi pembelajaran yang didapat. Pada sistem informasi elearning berbasis web responsive studi kasus SMK TI Bali Global Badung ini terdapat 3 user yang ada yaitu ( admin, guru, dan siswa ) dan terdapat fitur input kelas, input guru, input siswa, input mata pelajaran, input jadwal pelajaran, daftar materi, daftar tugas, daftar pengumuman, dan rekapitulasi data. Sistem ini sudah melewati sistem uji coba dengan menggunakan Black Box Testing dengan hasil yang sudah sesuai harapan.

Kata Kunci : sistem informasi e-learning, web.


Ketersediaan

S.150010078.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.