Image of Aplikasi Multimedia Interaktif Cerita Rakyat Tradisional Bali

Aplikasi Multimedia Interaktif Cerita Rakyat Tradisional Bali "SIAP SELEM"



Aplikasi Multimedia Interaktif Cerita Rakyat
Tradisional Bali “Siap Selem”


Kadek Surya Adi Saputra1), I Made Adi Purwantara, S.T., M.Kom2), I Gede Harsemadi, S.Kom.,M.T3)
Program Studi Sistem Informasi STMIK STIKOM Bali
Jalan Raya Puputan Renon No. 86 Denpasar, Bali, Indonesia tlp. (0361) 244445 fax : (0361) 264773
email: Kadek0086@gmail.com1), adi@stikom-bali.ac.id2), gedeharsemadi@gmail.com3)

Abstrak
Aplikasi Multimedia Aplikasi Multimedia Interaktif Cerita Rakyat Tradisional Bali “Siap Selem” merupakan inovasi baru untuk memperkenalkan Tradisi dongeng di Bali melalui aplikasi multimedia yang dikemas dengan baik dan benar, aplikasi ini meliputi mulai cerita, penokohan, profil, petunjuk dan keluar aplikasi, aplikasi ini bersifat offline untuk memudahkan pengguna mengakses informasi yang lebih interaktif. Dalam pembuatan aplikasi ini menggunakan Metode Pengembangan Multimedia Development Life Cycle. Dari pengujian menggunakan metode blackbox yang telah dilakukan, aplikasi multimedia ini dapat berjalan dengan baik oleh user yang menggunakan. Dengan adanya Aplikasi Multimedia Interaktif Cerita Rakyat Bali Siap Selem ini masyarakat dapat dengan mudah mempelajari dan membaca dongeng Bali Siap Selem dan mengetahui pesan moral yang di dapat dalam cerita.

Kata kunci: Aplikasi Multimedia, Siap Selem, Cerita Rakyat, Bali.


Ketersediaan

S.140030314.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Riset/Penelitian
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas

Tersedia fasilitas akses Tugas Akhir, terdiri atas: Daftar Isi, Bab I Pendahuluan, Bab IV Hasil dan Pembahasan, Bab V Penutup, dan Daftar Pustaka.