No image available for this title

SISTEM INFORMASI PANTAUAN WALI SISWA TERHADAP KEGIATAN SISWA BERBASIS WEB



Abstrak
Seiring perkembangan zaman dan perkembangan teknologi yang semakin pesat, komputer merupakan salah satu bentuk teknologi yang menunjang kegiatan yang ada sekolah. baik itu dalam pemblajaran maupun administrasi sekolah. Sayangnya tidak semua perkembangan teknologi di manfaatkan, dimana data kegiatan siswa masih di input secara manual. Yakni dimana orang tua siswa tidak mengetahui bagaimana kegiatan anaknya di sekolah. Sehingga dibutuhkan suatu sistem informasi pantauan wali siswa unuk memudahkan para orang tua memantau kegiatan anak mereka di sekolah. Sistem ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP untuk web dan MySQL untuk databasenya, dimana data pembayaran spp pada sistem ini di beritaukan melalui SMS. Dalam pengujian sistem ini menggunakan pengujian black box testing yang mana merupakan metode pengujian sistem untuk membuktikan bahwa sistem sudah berjalan seperti yang diharapkan. Dengan adanya sistem ini pemilihan dekorasi pernikahan akan menjadi lebih baik dalam hal keputusan akhir.

Kata Kunci : Sistem informasi sekolah, sms gateway , PHP, MySQL, Web.


Ketersediaan

S.130010188.1001.42Perpustakaan STIKOM Bali RenonTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
001.42
Penerbit STIKOM Bali : Denpasar.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
001.42
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Riset/Penelitian
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain