Image of Akuntansi Manajemen Untuk Hotel Dan Restoran

Akuntansi Manajemen Untuk Hotel Dan Restoran



Buku Akuntansi Manajemen untuk Hotel dan Restoran mengkaji teknik-teknik akuntasi manajemen yang lazim diiterapkan di industri perhotelan, seperti analisis kinerja keuangan, teknik-teknik forecasting, penyiapan anggaran operasional dan anggaran kas, pemantauan anggaran operasional, pengendalian harga pokok makanan dan minuman, perilaku biaya untuk pengambilan keputusan, cost-volume profit analysis, manajemen menu, penentuan harga jual, dan metode alokasi biaya overhead.
Penyajian informasi masa depan merupakan informasi strategis yang sangat dibutuhkan oleh manajemen terutama untuk pengambilan keputusan yang tepat di tengah persaingan bisnis yang ketat.


Ketersediaan

02147.1657 Wiy 01Perpustakaan STIKOM Bali Renon (Akuntansi)Tersedia
02147.2657 Wiy 02Perpustakaan STIKOM Bali Renon (Akuntansi)Tersedia
02147.3657 Wiy 03Perpustakaan STIKOM Bali Renon (Akuntansi)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
657 Wiy
Penerbit Andi : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
XIV + 258 hlm.; 16 x 23 Cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-763-665-8
Klasifikasi
657
Tipe Isi
-
Warna Label Buku
Akuntansi
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain