Detail Cantuman
Advanced Search
Sistem informasi Penjadwalan Ibadah Dan Kegiatan Rohani Pada Gereja Katolik Roh Kudus Katedral Denpasar Berbasis web
SISTEM INFORMASI PENJADWALAN IBADAH DAN KEGIATAN ROHANI PADA GEREJA KATOLIK ROH KUDUS KATEDRAL DENPASAR BERBASIS WEB
ABSTRAK
Gereja Katolik Roh Kudus Katedral Denpasar ini didirikan pada tanggal 15 Agustus 1993 dan resmi digunakan untuk perayaan ekaristi setiap minggu pada tahun 1998. Gereja merupakan tempat berkumpulnya umat kristiani untuk melakukan ibadah dan beberapa kegiatan pelayanan gereja. Gereja Katolik Roh Kudus Katedral Denpasar beribadah secara teratur setiap minggu dan beberapa ibadah harian lainnya. Penyampaian Informasi gereja mengenai penjadwalan ibadah pada Gereja Katolik Roh Kudus Katedral Denpasar masih dilakukan melalui pembacaan setiap minggu dan melalui salah satu situs web dimana dalam situs web tersebut terdapat informasi jadwal ibadah untuk seluruh gereja yang ada di Indonesia, namun dalam web tersebut tidak terdapat informasi penjadwalan ibadah untuk hari raya dan informasi pelayanan gereja secara detail. Untuk menangani masalah tersebut maka dibutuhkan suatu sarana sistem informasi berbasis web dimana sistem ini dibuat dengan menggunakan metodologi pengembangan sistem model waterfall, yaitu model klasik yang bersifat sistemastis, berurutan dalam membangun software dan tools perancangan sistem yang digunakan adalah diagram alir data, diagram hubungan dan diagram konseptual, menggunakan bahasa pemrograman PHP .Pembuatan sistemnya menggunakan Dreamweaver. Untuk database menggunakan MySQL.Kesimpulan dari pembuatan sistem informasi penjadwalan ibadah dan kegiatan rohani gereja dapat membantu umat untuk memperoleh informasi secara detai mngenai penjadwalan ibadah dan selurih kegiatan pelayanan gereja.
Kata Kunci:Penjadwalan ibadah, Waterfall, Dreamweaver, PHP, MySql, Web
Ketersediaan
S.130030451.1 | 001.42 | Perpustakaan STIKOM Bali Renon | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
||||
---|---|---|---|---|---|
No. Panggil |
|
||||
Penerbit | STIKOM Bali : Denpasar., 2017 | ||||
Deskripsi Fisik |
-
|
||||
Bahasa |
Indonesia
|
||||
ISBN/ISSN |
-
|
||||
Klasifikasi |
001.42
|
||||
Tipe Isi |
-
|
||||
Warna Label Buku |
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain