Detail Cantuman
Advanced Search
Sistem Informasi Pengelolaan Buku Tamu Berbasis Codeigniter Studi Kasus Kantor Camat Mengwi
SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN BUKU TAMU
BERBASIS CODEIGNITER STUDI KASUS
KANTOR CAMAT MENGWI
ABSTRAK
Buku tamu pada Kantor Camat Mengwi merupakan suatu cara yang digunakan untuk memperoleh data tamu yang berkunjungan ke Kantor Camat Mengwi. Proses buku tamu yang digunakan Kantor Camat Mengwi masih menggunakan cara konvensional, dimana tamu harus menuliskan data dirinya pada suatu kertas form kunjungan tamu. Hal itu banyak menimbulkan masalah seperti penumpukan data berupa kertas-kertas atau agenda buku tamu, sulitnya penelusuran kembali data tamu yang berkunjung, serta sulitnya menyesuaikan jadwal kunjungan dan memberikan konfirmasi kepada tamu yang ingin bertemu pegawai tertentu. Berdasarkan permasalahan itu, maka Kantor Camat Mengwi membutuhkan sebuah sistem untuk memecahkan permasalahan yang dihadapi. Dengan adanya sistem informasi buku tamu ini diharapkan dapat membantu Kantor Camat Mengwi dalam melakukan pengelolaan proses buku tamu yang berjalan disana. Sistem ini akan dibangun pada platform web menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan Framework CodeIgniter 4 serta menggunakan Apache sebagai web server. Proses perancangan sistem menggunakan Flowchart, Data Flow Diagram (DFD), Entity Relationship Diagram (ERD), konseptual database, dan struktur tabel. Metode pengujian sistem menggunakan metode Blackbox Testing untuk memastikan apakah sistem telah memberikan output sesuai dengan fungsinya. Hasil dari penelitian ini adalah dokumen perancangan dan sistem informasi pengelolaan buku tamu Kantor Camat Mengwi berbasis Framework CodeIgniter.
Kata kunci: Sistem Informasi Buku Tamu, Buku Tamu, Framework CodeIgniter, Blackbox Testing
Ketersediaan
S.180030937.1 | 001.42 | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
||||
---|---|---|---|---|---|
No. Panggil |
|
||||
Penerbit | STIKOM Bali : Denpasar., 2022 | ||||
Deskripsi Fisik |
-
|
||||
Bahasa |
Indonesia
|
||||
ISBN/ISSN |
-
|
||||
Klasifikasi |
001.42
|
||||
Tipe Isi |
-
|
||||
Warna Label Buku |
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain